Kamis, 03 November 2016

Fungsi dan Fitur CloudFlare


cloud service indonesia - Layanan cloudflare ialah sebuah layanan Content Delivery Network dan Security Web. Layanan ini bisa di dapatkan secara gratis,tergolong cukup baik karena dapat memberikan informasi dengan pelayanan yang maksimal. Sedangkan Content Delivery Network ialah sebuah system yang menyediakan secara cepat kepada end user dan ada berbagai data di internet. Konten ini dapat di sebarkan secara statis yaitu dengan cara menyebarkan konten web kepada beberapa data center.
Adapun fungsi dari cloudflare itu sendiri adalah dapat mempercepat akses website yang anda miliki sekaligus melakukan sebuah penyaringan trafik yang menuju ke website anda. dalam filter trafik, cloudflare dapat melindungi, mempercepat dan meningkatkan ketersediaan dalam sebuah website atau aplikasi mobile dengan perubahan DNS.
Selain fungsi fitur di sini tak kalah menarik dengan layanan aplikasi cloud lainnya, fitur tersebut di antara lain:
1. Mirroring secara konten berada pada situs atau jaringan anda yang akan menjadi kaca ke setiap data center cloudflare, ini bisa menyebabkan web meningkat lebih cepat ketika pengunjung pertama berada jauh dari server utama anda.
2. Caching dimana konten yang anda miliki akan di cache pada waktu dan kondisi tertentu. Selain itu anda dapat menghemat bandwitch hosting jika dalam keadaan limit.
3. Firewall ini akan melindungi dan bisa juga memblokir IP dari Negara lain, sehingga anda bisa juga menentukan pengunjung mana yang akan mampir ke website anda.
4. Akan menganalisis segala kegiatan yang ada pada website.
5. Fitur Railgun ialah fitur yang akan meningkatkan kecepatan hingga 300%, akan tetapi fitur ini hanya bisa di gunakan dalam bentuk versi berbayar atau ketika hosting anda sedang menjalin kerjasama dengan cloudflare.
Semoga bermanfaat dan terima kasih.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar